
Jazirah Islam
Trans 7 & , CNN Indonesia | Senin, 04/06/2018 18:01 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Berada di Eropa Timur, Azerbaijan juga banyak dihuni oleh penduduk yang memeluk agama Islam. Dari Dubai, penerbangan ke Azerbaijan berjarak 4 jam.Dekat pegunungan Kaukus, ada Desa Khinaliq yang merupakan salah satu desa tertua di dunia. Usia desa ini sekitar 5.000 tahun, berdiri saat peradaban Albania Kaukasia.
Mayoritas penduduknya Muslim yang disebut keturunan Nabi Nuh, saat beliau terdampar setelah terombang-ambing di Laut Kaspia.
Jazirah Islam tayang di Trans 7 setiap Senin-Jumat pukul 15.00 WIB selama bulan Ramadan.
Baca Kelanjutan VIDEO: Desa Khinaliq, Pelabuhan Nabi Nuh Saat Terdampar : https://ift.tt/2JtMvrdBagikan Berita Ini
0 Response to "VIDEO: Desa Khinaliq, Pelabuhan Nabi Nuh Saat Terdampar"
Post a Comment