CNN/Tri Wahyuni
Senin, 26/06/2017 04:47 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Penelitian yang dipublikasikan di American Journal of Clinical Nutrition menemukan bahwa konsumsi kentang goreng dalam jumlah besar bisa meningkatkan risiko kematian dini. Penelitian itu juga menyebutkan semua kentang yang diproses dengan cara digoreng, entah itu kentang goreng, kripik kentang, maupun hash brown bisa menimbulkan risiko serupa.
Baca Kelanjutan Kelezatan Kentang Goreng Bisa Undang Kematian : http://ift.tt/2sGhDdF
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Kelezatan Kentang Goreng Bisa Undang Kematian"
Post a Comment